Sabtu, 25 Desember 2010

Tingkat Bahaya Erosi

Tingkat bahaya erosi merupakan tingkat ancaman kerusakan yang diakibatkan oleh erosi pada suatu lahan. Erosi tanah dapat berubah menjadi bencana apabila laju erosi lebih cepat daripada laju pembentukan tanah.sehingga berangsur-angsur akan menipiskan tanah, bahkan bisa terjadi penyingkapan bahan induk atau bahan dasar.
Untuk menentukan nilai laju erosi wajar digunakan standar yang berlaku di Indonesia menurut Arsyad (1989) memperkirakan kecepatan erosi wajar di Indonesia adalah dua sampai tiga kali nilai di Amerika Serikat, yaitu sekitar 15-33 ton/ha/th atau 1,25-2,5 mm/th. Besarnya nilai bahaya erosi dinyatakan dalam Indeks Bahaya Erosi, yang didefinisikan sebagai berikut (Hammer 1981 dalam Arsyad, 2000) :
Tingkat Bahaya Erosi (TBE) = (Laju Erosi ((ton/ha)/th))/(Erosi Wajar ((ton/ha)/th))
Nilai tingkat bahaya erosi yang telah diperoleh dari hasil perhitungan nantinya dapat diklasifikasikan sesuai dengan bahayanya.

1 komentar:

  1. Agen Casino Terbaik
    Agen Situs Terbaik
    https://bit.ly/2ENk1VF

    Yuk Gabung Bersama Kami Sekarang Dan Nikmati Berbagai Macam Bonus Menarik Lain Nya Seperti:

    *Bonus New Member 120%
    *Bonus New Member 50%
    * Bonus New Member 30%
    * Bonus New Member 20% Khusus Poker
    * Bonus Referral
    *Bonus Rollingan Casino Hingga 0.8%
    *Bonus 5% setiap hari
    Info Lebih Lanjut Bisa Hub kami Di :
    WA : 081358840484
    BBM : 88CSNMANTAP
    Facebook : 88Csn
    -www.jeruk88.com

    BalasHapus

Halaman